Dari Tangerang Selatan Kurindukan Ka’bah Yang Berproses Menginspirasi Penggerak Pendidikan
Penulis
Tri Kurnia Fatmawati ,S.Si
Penerbit: YPSIM Banten
Jumlah Halaman: 101
Ukuran Buku: 15.5 x 23 cm
Harga: Rp. 75.400
ISBN: (dalam proses)
Sinposis Buku :
Kata kunci: Paradigma berpikir, enterpreunership. Penggerak ,
berbudaya, terintegrasi,aksi nyataa, implementasi,
Buku Antologi yang berjudul : “Dari Tangerang Selatan Kurindukan
Ka’bah Yang Berproses Menginspirasi Penggerak Pendidikan”, dimaksudkan
berbagi pengalaman dimana hal ini, penulis memanjatkan rasa syukurnya
pada sang pencipta atas kehadirat Allah SWT Illahi Robbi. Karena atas
berkah dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan buku hasil
penelitian internal
Secara tersurat dan tersurat. Penulisan buku ini bersumber dari hasil
penelitian dan pengalaman internal karena pengalaman pribadi. Buku ini
berisi tentang penerapan perjalanan hidup dalam pembelajaran
berkehidupan pada keluarga penulis pada kehidupan pribadi, keluarga,
masyarakat dan juga Lembaga pada Pendidikan di Lembaga yang penulis
bekerja dan mengabdikan diri pada dunia Pendidikan, sebagai implementasi
sekaligus kiprah aksi nyata pada dunia Pendidikan yang telah membesarkan
dan terus menumbuh-kembangkan menjadi insan yang lebih dewasa dan
lebih berbudaya
Penulisan buku ini memberikan gambaran mengenai mengapa penulis
dari Tangerang selatan merindukan sekali ibadah umroh menuju ka’bah
setelah penantian yang Panjang Bersama keluarga, utamanya adalah
Ibunya. Mulai dari drama – drama yang dialami selama sebelum perjalanan
umroh, kemudian selama proses berkegiatan ibadah umroh dan hikmah-
hikmah yang dapat dipetik dalam perjalanan menuju penghambaah dan
Keridhoan Nya.
Tak luput dari perjalanan umroh sang penulis, pengalaman dan cerita
di balik perjalanan umroh pun, tersirat dengan makna yang mendalam.
Karena selama prosesi kegiatan ibadah umroh, penulis bannyak menemukan
ketakjuban dalam memaknai kehidupan du dunia ini untuk keselamatan
keluarga, Lembaga dan dunia ppendidikan penulis dalam menjalankan
kiprahnya sebagai seorang penggerak yang tergerak, bergerak dan
mneenggerakkan.
Mengapa harus menggerakkan pendidikan di Tangerang selatan? Dan
mengapa membentuk perilaku dan karakter peserta didik penting dilakukan
? ikuti kisahnya dan membaca dengan lengkap . selamat membaca
Pemesanan/Pembelian: 083108667723
Ulasan
Belum ada ulasan.